Android Lokal RAM 1 GB Kamera Depan Belakang 8 MP MITO Fantasy Selfie A77
Android RAM 1 GB 1 Jutaan MITO Fantasy Selfie A77
Kabar gembira bagi anda yang maniak dengan bernarsis/Selfie ria ,Belum lama ini produsen lokal yaitu MITO telah resmi mengeluarkan smartfhone berdesain unik hadir dengan kamera dapat di putar resolusinya pun cukup lumayan yaitu 8 megapiksel di jual dengan harga terjangkau .
Tidak jauh berbeda dengan smartphone Mito lainnya, Mito A77 Fantasy Selfie ini juga dibanderol dengan harga yang cukup terjangkau yakni Rp 1 jutaan Lalu, spesifikasi apa saja yang akan didapatkan dengan harga tersebut?
Smartphone ini hadir dengan layar berukuran 4,5 inchi beresolusi FWVGA 854 x 480 piksel. Menariknya, layar tersebut juga sudah dilengkapi dengan teknologi In-Plane Switching atau IPS,kamera putar beresolusi 8 mp ,dengan fitur LED flash dan autofokus.
Untuk mendukung performanya, smartphone ini ditenagai oleh chipset Mediatek MT6572 yang mengusung prosesor dual core dari ARM Cortex A7 yang menawarkan clock speed hingga 1,3 GHz dan RAM berkapasitas 1 GB. Sementara itu, grafisnya menggunakan GPU Mali 400.Sistem operasi yang digunakan oleh Mito A77 Fantasy Selfie ini adalah Android 4.2 Jelly Bean. Untuk kapasitas penyimpanannya, ponsel ini memiliki memori internal 4GB dengan slot micro SD Dan untuk menopang semua fitur di atas MITO Fantasy Selfie A77 dibekali batrey berkapasitas 1500 mAh
Spesifikasi MITO Fantasy Selfie A77
Capacity Internal storage 4 Gb; available external SD slot up to 32 Gb
Terdesedia Warna Pilihan White, Black
Dimension 141 mm x 67.5 mm x 9.5 mm
Chipset Cortex A7 Dual-Core 1.3 GHz
Operating System Android 4.2 Jelly Bean
Jaringan dan Koneksi EDGE Speed HSDPA 3G, GSM 900/1800 MHz, WCDMA 2100 MHz, WiFi 80211b/g/n, Bluetooth, GPS
SIM Card Dual GSM
Layar FWVGA IPS 4.5
Memory 1 Gb RAM
Kamera 8 MP Rotation Camera, Autofocus with FlashLight
Video Media Player, MP4 Player, 3GP Player, Video Recorder
Audio FM Radio, MP3 Player, Audio Recorder
Battery Li-ion 1500 mAh
Connector 3.5 mm jack, micro USB 5-pin
Application Bundling Google Play Store, Gmail, Google Maps, BBM™, Baidu, YouTube
Sumber mitomobile.com